Breaking News
Keberangkatan 470 JCH Rohul Kloter 8 Diresmikan Oleh Bupati Sukiman di Embarkasi Haji Batam | Personil Gabungan Polres Dharmasraya Melakukan Patroli Cegah Balap Liar dan 3C | Ratusan Pelaku UMKM Meriahkan Launching Pusat Kuliner Taman Labuai dan Galeri Dekranasda | Rosalina Hadiri Malam Puncak Peringatan HKG PKK Ke-52 di Solo | Lepas Jalan Sehat Hardiknas Wabup Husni Apresiasi Ini Sangat Luar Biasa | Prestasi Gemilang: Airin Azahra Siregar Juara IV Pekan Inovasi dan Investasi Sumatra Utara 2024 Senin, 20 Mei 2024

 
🢭 Siagaonline.com ⮞ Siaga Sumut
Bupati Dolly Pasaribu Berikan Tali Asih Pada MTQ Ke-56 Tapsel
Siaga Sumut | Senin, 29 April 2024 14:42:39 WIB

Siagaonline.com, Tapsel - Untuk membangkitkan semangat anak-anak yang ikut dalam kegiatan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Ke-56 Tingkat Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel), Bupati Dolly Pasaribu memberikan tali asih kepada paduan suara, tari konfigurasi dan paskibra di Lapangan Sekolah Dasar (SD) 101234 Desa Kipang Papan, Kecamatan Sipirok, Minggu (28/4).

 

“Saya secara pribadi bangga dan salut atas penampilan anak-anak kami, pada pembukaan MTQ kemarin malam. Meskipun dalam suasana hujan deras, tidak menyurutkan semangat anak-anak untuk tampil memukau,” ungkapnya.

Begitu juga saat penutupan nanti malam, Bupati berharap agar semangat anak-anak tidak luntur. “Kesuksesan kita dalam MTQ tingkat Tapsel ini, sebagai bentuk kesiapan kita dalam penyambuatan MTQ tingkat Provinsi Sumut nantinya, katanya.


Lebih lanjut Bupati berpesan setelah kegiatan MTQ ini selasai, agar anak-anak kami yang masih duduk dibangku SMP dan SMA untuk lebih giat dalam belajar. Sehingga cita-cita dari anak kami keseluruhan bisa terwujud.

Sementara di kegiatan yang sama berupa pemberian tali asih kepada 30 tempat pemondokan kafilah pada MTQ ke-56, juga dilaksanakan Bupati Tapsel di Aula Kantor Camat Sipirok.

Kami sudah merepotkan amang inang (bapak/ibu) selama tiga hari ini, dalam pemberian tempat kepada kafilah seluruh kecamatan se-Tapsel. Sehingga kami berikan ungkapan terima kasih, yang sudah bersedia kami repotkan.


“Saya pribadi meminta maaf kepada seluruh amang dohot inang kami, apabila dalam sikap atau tingkah dari anak-anak kita yang menyinggung perasaan. Semoga keikhlasan dari bapak/ibu menjadi pahala dari Allah SWT,” katanya.

Ini merupakan keyakinan kita bersama bahwa kita siap melaksanakan MTQN ke 39 tingkat Provinsi Sumatera Utara yang akan diselenggarakan dari tanggal 1 hingga 10 Juni bulan mendatang. Mari kita tunjukkan sikap warga Tapanuli Selatan yang ramah dan menjunjung tinggi adat istiadat." tutupnya.

Sebelumnya Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat Ainul Bahri Pohan menyampaikan bahwa yang menerima tali asih ini terdiri dari tari konfigurasi 150 orang, paduan suara 25 orang, paskibra 17 orang dan tempat pemondokan kafilah 30.

“Kepada seluruh anak-anak kami, dan juga bapak/ibu yang kami berikan tali asih, jangan dilihat dari jumlah yang diberikan akan tetapi bagaimana Pak Bupati dalam memberikan perhatian kepada kita semua agar silaturahmi antara pimpinan dan masyarakat tetap terjalin,” katanya.

Turut hadir, Camat Sipirok beserta Ketua TP PKK kecamatan, Dinas Pendidikan, Guru Pendamping, dan MUI Kecamatan Sipirok. (Amils)


Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa korupsi dan lain-lainnya/rilis atau ingin pasang Iklan dan berbagi foto?
Silakan SMS/WatsApp ke:
0852-6599-9456
Via E-mail:
red_siagaonlinepku@yahoo.com / redaksisiagaonline@gmail.com
(Mohon Dilampirkan Data Diri Anda)

Keberangkatan 470 JCH Rohul Kloter 8 Diresmikan Oleh Bupati Sukiman di Embarkasi Haji Batam
Rokan Hulu | Senin 20 Mei 2024, 11:52 WIB
Personil Gabungan Polres Dharmasraya Melakukan Patroli Cegah Balap Liar dan 3C
Daerah | Senin 20 Mei 2024, 11:50 WIB
Ratusan Pelaku UMKM Meriahkan Launching Pusat Kuliner Taman Labuai dan Galeri Dekranasda
Pekanbaru | Senin 20 Mei 2024, 11:49 WIB
Rosalina Hadiri Malam Puncak Peringatan HKG PKK Ke-52 di Solo
Daerah | Senin 20 Mei 2024, 11:48 WIB
Lepas Jalan Sehat Hardiknas Wabup Husni Apresiasi Ini Sangat Luar Biasa
Siak | Senin 20 Mei 2024, 11:44 WIB
Prestasi Gemilang: Airin Azahra Siregar Juara IV Pekan Inovasi dan Investasi Sumatra Utara 2024
Siaga Sumut | Minggu 19 Mei 2024, 19:04 WIB



Komentar Anda :

 
Berita Terkini Indeks
#1 Keberangkatan 470 JCH Rohul Kloter 8 Diresmikan Oleh Bupati Sukiman di Embarkasi Haji Batam
#2 Personil Gabungan Polres Dharmasraya Melakukan Patroli Cegah Balap Liar dan 3C
#3 Ratusan Pelaku UMKM Meriahkan Launching Pusat Kuliner Taman Labuai dan Galeri Dekranasda
#4 Rosalina Hadiri Malam Puncak Peringatan HKG PKK Ke-52 di Solo
#5 Lepas Jalan Sehat Hardiknas Wabup Husni Apresiasi Ini Sangat Luar Biasa
#6 Prestasi Gemilang: Airin Azahra Siregar Juara IV Pekan Inovasi dan Investasi Sumatra Utara 2024
#7 Komitmen Polisi dalam Melayani Masyarakat: Patroli Ke Gereja di Kota Padangsidimpuan
#8 Bupati Lamsel Apresiasi Semangat Warga Kalianda, Gotong Royong Benahi Saluran Air
#9 Rutan Karimun Adakan Kunjungan Khusus Anak Sekolah
#10 Nanang Ermanto Kembali Serahkan Bantuan Bedah Rumah CSR PT ASDP Cabang Bakauheni
 


 
 

Siagaonline.com adalah media online yang melayani informasi dan berita dengan mengutamakan kecepatan serta kedalaman informasi. Selengkapnya


 
Quick Links
 
+ Home
+ Redaksi
+ Disclaimer
+ Pedoman Berita Siber
+ Tentang Kami
+ Info Iklan
 
Kanal
 
+ Nasional
+ Daerah
+ Kota
+ Internasional
+ Politik
+ Ekonomi
+ Hukrim
+ Olahraga
+ Indeks
 

Alamat Redaksi/TU

 
Jalan Sekuntum No.26 Kelurahan Sialang Sakti, Kecamatan Tenayan Raya, Pekanbaru-Riau 28285
Telpon: 0852-6599-8456

Email:
red_siagaonlinepku@yahoo.com
Website:
www.siagaonline.com
 
Copyright © 2023 Siagaonline.com, all rights reserved