Untuk Terciptanya Rasa Aman Bagi Masyarakat Personel Samapta Polres Inhil Laksanakan Patroli
Rabu, 15-03-2023 - 10:54:51 WIB
Siagaonline.com, inhil - Kapolres Inhil AKBP Norhayat SIK, melalui kasat samapta polres Inhil Polda Riau AKP Kornel Sirait SH mengatakan bahwa Satu upanya yang dilaksanakan personil Samapta Polres Inhil yang tidak pernah lelah dalam melaksanakan giat rutin blue light patroli,untuk dapat menciptakan rasa aman kepada masyarakat.
Dan memang nampak nyata terlihat dilapangan ketika awak media melintas tepatnya dijalan dibeberapa titik diantaranya,
- Jl gajah Mada
- Jl hang tuah
- Jl jenderal Sudirman
- Jl m Boya
- Jl Swarna bumi
- Jl akasia tembilahan.
“Namun upanya dari anggota personil sat Samapta Polres Inhil tampak humanis dalam melayani masyarakat untuk terwujudnya memberikan rasa aman.
Selanjutnya kegiatan personil sat Samapta bersama Polres Inhil Polda Riau, melaksanakan kegiatan blue light patroli, yang polisi presisi dapat menciptakan terwujudnya sitkamtibmas yang aman dan terkendali.
Ini nampak dari beberapa titik poin yang diharapkan masyarakat dan juga citra tugas mulia yang dilaksanakan oleh personil sat samapta personil polres Indragiri hilir Polda Riau.
Bahwa saat ini polri yang mengedepankan pelayanan yang humanis dan presisi.
“Kegiatan tersebut dilaksanakan di 6 (enam) titik kota Tembilahan, dan sekitanya,selasa (15/Maret/2023).
Kasat Samapta Polres Inhil, AKP Kornel Sirait, S.H menambahkan kegiatan blue light patroli, yang dilaksanakan oleh personil sat Samapta Polres Inhil tersebut bertujuan untuk terwujudnya Sitkamtibmas yang aman terkendali jelasnya lagi.
Selain itu juga untuk menciptakan Sitkamseltibcar Lantas yang Kondusif selama Kegiatan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat.
“Selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman dan kondusif,” tutup Kasat Samapta Polres Inhil, AKP Kornel Sirait, S.H. (Marbun)
Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa korupsi dan lain-lainnya/rilis atau ingin pasang Iklan dan berbagi foto?
Silakan SMS/WatsApp ke:
0852-6599-9456
Via E-mail:
red_siagaonlinepku@yahoo.com / redaksisiagaonline@gmail.com
(Mohon Dilampirkan Data Diri Anda) |
Komentar Anda :